2. Jus Lemon
Lemon mengandung senyawa antimikroba yang akan membunuh mikroba yang menjadi penyebab pembengkakan di gusi.
Lemon juga bisa menyeimbangkan pH dalam mulut.
Siapkan 1 sendok jus lemon lalu larutkan dalam segelas air, kemudian berkumurlah dengan air tersebut.
Baca Juga : Perawatan Kesehatan Gigi dan Gusi yang Wajib Diperhatikan Penderita Diabetes
3. Lidah Buaya
Gel daun lidah buaya memiliki manfaat ajaib.
Gel daun lidah buaya memiliki banyak manfaat seperti sifat antibakteri, anti - inflamasi dan antioksidan.
Melihat kandungan yang dimilikinya, gel daun lidah buaya ini dapat menyembuhkan gusi yang bengkak.
Baca Juga : Bukan Karena Panas Dalam, Kondisi Inilah yang Sebabkan Gusi Berdarah, Cari Tahu yuk Cara Mengatasinya
Caranya, cukup oleskan gel lidah buaya yang bersih selama dua kali sehari.
4. Kunyit