Grid.ID - Pengasuh dan anak Aa Jimmy berhasil selamat dari maut tsunami Banten.
Pengasuh anak Aa Jimmy pun kisahkan pelariannya dari kejaran gelombang Tsunami Banten.
Saat gelombang tsunami Banten menerjang Tanjung Lesung Resort, pengasuh dan anak Aa Jimmy sedang berada di cottage tempat mereka menginap.
Baca Juga : Meninggal Saat Tsunami Banten, Beredar Akun Ujaran Kebencian Mengatasnamakan Almarhum Aa Jimmy
Baca Juga : Ifan Seventeen Minta Maaf Tak Bisa Hadiri Pemakaman Rekan-rekannya Korban Tsunami Banten Hari Ini
Saat itu Aa Jimmy dan istrinya, Hati Nurilah serta dua anaknya berada di dekat panggung.
Panggung tersebut memang berada tepat di dekat pantai dan letaknyanya membelakangi pantai.
Aa Jimmy dan istrinya ditemukan dalam keadaan tak bernyawa.
Berbeda dari orangtuanya, Yumna, putri bungsu Aa Jimmy yang baru berusia 2 bulan berhasil lolos dari maut.
Source | : | Jabar.tribunnews.com |
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Dwi Ayu Lestari |