Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Dienfitri Awalia
Grid.ID - Istri mendiang Herman Sikumbang atau Herman Seventeen, Juliana Moechtar, mengatakan mendiang suaminya tersebut sempat memintanya dan kedua anak mereka untuk ikut ke Tanjung Lesung.
Juliana Moechtar pun akhirnya membeberkan isi percakapannya dengan sang suami sebelum akhirnya Herman Seventeen menjadi korban meninggal dunia pada bencana tsunami Banten, Sabtu (22/12/2018).
Isi percakapan Juliana Moechtar atau Uli dengan mendiang Herman Seventeen tersebut dilakukan melalui fitur WhatsApp.
Baca Juga : Jarang Diekspos, Pasha Ungu dan Gading Marten Jalin Persahabatan Erat di Atas Perbedaan
Sebanyak dua gambar tangkap layar isi percakapan Juliana Moechtar dengan Herman Seventeen pun diunggah melalui akun Instagramnya, Jumat (28/12/2018) malam.
Pada tangkap layar pertama, terlihat tanggal percakapan Uli dengan Herman dilakukan pada tanggal 16 Desember 2018.
"Hun. Tanggal 20-21 dikosongin jadwal shooting ya," tulis mendiang Herman Seventeen seperti dikutip Grid.ID.
"Buat apa Han?" balas Juliana Moechtar.
Mimpi Lihat Kuntilanak Ketawa Nggak Melulu karena Mistis, Ternyata Jadi Gambaran Kondisi Mental
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Widyastuti |