Grid.ID - Kita mungkin memang sulit memprediksi datangnya bencana alam, termasuk bencana tsunami.
Tapi kita bisa meminimalisir resiko yang kita dapatkan jika jadi korban tsunami, yaitu dengan berusaha penyelamatan diri yang cerdas.
Jadi setidaknya kita bisa melakukan hal yang paling benar dan tepat ketika dihadapkan oleh bencana tsunami.
Baca Juga : 17 Artis Meninggal Dunia di Tahun 2018, Penyebabnya Sakit Hingga Jadi Korban Tsunami
Seperti misalnya ketika posisi kita lagi berada di tengah laut, ternyata yang harus kita lakukan adalah justru menjauhi pantai dan disarankan untuk terus bergerak ke tengah laut.
5 Shio Paling Sabar Merawat Pasangan Kala Sakit, Pendamping yang Luar Biasa karena Gak Semua Bisa
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |