Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A
Grid.ID - Dua hari yang lalu (27/8/2017), akun Instagram pribadi milik Irwansyah mengunggah kebersamaannya bersama Velove Vexia.
"Ketemu sahabat lamaaaaa bgt dipesawat , dulu sih dia masih SMA" tulis akun instagram @irwansyah_15.
Dalam kolom komentar postingan tersebut, akun Instagram @vaelovexia ikut berkomentar.
"Seneng bgt td ketemuuu sahabat lamaaa... dulu sih kamu masi playboy, wance," ucapnya jahil.
(BACA: Puisi Romantis Deva Mahendra Untuk Velove Vexia, Bikin Hati Cewek Meleleh)
Menurut penelusuran Grid.ID, akun Instagram @igtainment memposting foto kebersamaan Irwansyah dan Velove Vexia dari unggahan akun Instagram @irwansyah_15.
Tetapi di bawah foto tersebut terselip satu komentar pedas dari netizen.
"Mending sama velove aja deh aa irwansyah daripada @zaskiasungkar15 perempuan mandul banyak gaya bin munafik.zakia nya kasih tu sama adik nya aa irwansyah laki penjahat kelamin." tulis akun @srirenantimauliani.
"Sehat sehat yaaah mbak e
(BACA: Adipati Dolken, Velove Vexia dan Baim Wong Kok Bisa Posting Foto di Ruangan yang Sama Sih?)
Gemess sama mulutnya
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |