Grid.ID – Banyak wanita yang mengeluhkan sakit saat menstruasi.
Diantaranya kram atau nyeri panggul.
Juga rasa pusing, mual dan ingin pingsan.
Tak jarang, punggung juga menjadi sasaran.
Sakit punggung atau pegal juga sering dirasakan.
Tahukah anda, penyebab munculnya segala rasa sakit ini?
Dilansir Grid.Id dari laman Popsugar.
Inilah penjelasannya.
Segala rasa sakit dan nyeri ini disebabkan oleh kontraksi rahim.
Setiap bulan, tubuh wanita membuat lapisan uterus yang tebal.
Nyesek, Abidzar Al Ghifari Sampai Lakukan Ini Demi 'Hadirkan' Mendiang Uje di Pernikahan sang Adik, Umi Pipik Auto Mewek
Source | : | popsugar.com |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |