Laporan Wartawan Grid.ID, Fahrisa Surya
Grid.ID - "The bigger, the better."
Sepertinya pepatah itu juga berlaku untuk penampilan mata kita.
Mata yang lebar dan besar membuat kamu tampil lebih muda.
Meskipun kamu nggak bisa menjaga tampilan mata bulat besar seperti mata anak-anak, kamu semua bisa memalsukannya dengan beberapa peralatan di tas makeup kamu.
Jadi ketimbang cuma cantik dengan mata besar di filter kamera doang, mending ikutin 8 tips dan trik cantik mata besar dalam kehidupan nyata ini.
1. Bentuk Alis Kamu
Alis yang terawat rapi dan melengkung dengan bentuk yang terdefinisi menciptakan bingkai yang baik yang membuat mata tampak lebih besar.
2. Highlight Mata Kamu
Basahi sedikit bedak putih atau beri highlight di inner corner mata kamu, di bagian tengah kelopak dan di bawah tulang alis.
Ini akan menarik lebih banyak fokus ke mata sehingga mata kamu melebar dan terlihat tajam.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |