Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Tak bisa dipungkiri setiap orang yang renang di kolam pasti pernah buang air kecil disitu.
Ternyata, menurut penelitian hal ini adalah buruk.
Dilansir dari dailymail, Grid.ID menemukan sejumlah fakta yang berbicara soal hal tersebut.
Pernyataan bahwa kencing di kolam renang adalah hal yang buruk dibenarkan oleh Centers for Disease Control and Prevention (CDC).
(BACA: Ternyata Nggak Semua Tisu Boleh Dipakai Sehabis Pipis, Bisa Bahaya loh Buat Miss V Kamu!)
Urin bereaksi buruk dengan klorin yang terkandung dalam kolam sehingga menghasilkan bahan kimia yang mengganggu mata da sistem pernapasan.
Klorin merupakan bahan kimia yang digunakan untuk membersihkan kolam.
Bahan ini dikombinasikan dengan zat yang mengandung nitrogen untuk membuat chloramines.
Urin sangat tinggi dalam nitrogen, jadi lebih banyak kencing, keringat dan sel kulit mati dalam kolam, maka semakin pekat kandungan chloramines.
(BACA: Jangan Salah! 11 Hal Ini Buktikan Seks di Pagi Hari Adalah Ide yang Cemerlang, Wajib Dicoba nih)
Menurut CDC, sebanyak 48 karyawan di Ohio melaporkan gejala seperti mata perih dan sulit bernapas akibat kejadian ini.
Nikita Mirzani Ancam Bakal Robohkan Rumahnya, Vadel Badjideh Malah Tantang Balik: Kalau Bisa 100 Tukang Kita Sambut
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |