Grid.ID - Rasanya setiap wanita, bahkan setiap orang, pasti ingin punya tubuh yang sehat.
Apalagi kalau tubuh sehatnya itu bisa dapat bonus langsing dan seksi ya!
Tapi kalau bagi ibu-ibu yang sibuk mengurus suami dan anak, mungkin akan agak sulit punya waktu untuk olahraga.
Layak Dinanti, Grab Kini Jadi Official Ride Buddy Kampanye Vivo V7+ di Indonesia | Grid.ID https://t.co/x6grNiCyFR
— Grid.ID (@grid_id) September 28, 2017
Tapi pernah terpikir nggak sih, kalau kalian para ibu-ibu yang mau punya tubuh sehat dan langsing itu bisa olahraga bareng suami dan anak?
Kalau rutin olahraganya, dijamin bisa punya tubuh seperti punyanya Jennifer Bachdim!
Istri dari pesepak bola nasional, Irfan Bachdim, ini adalah seorang ibu rumah tangga yang juga mengurus kedua anaknya.
(BACA: Masih Mesra Kok! Jessica Mila dan Mischa Chandrawinata Sudah Main Gendong-gendongan!)
Saat ini, keluarga kecil itu sedang tinggal di Bali karena Irfan yang bermain di klub Bali United.
Jennifer tak mempekerjakan ART ataupun babysitter untuk membantunya mengurus keluarganya.
Semua ia lakukan sendiri, tapi tetap Jennifer punya tubuh yang bisa bikin anak gadis pun iri setengah mati.
(BACA: Yang Lain Asyik Foto-foto, Anak Semata Wayang Ayu Ting Ting Ini Malah Ditinggal Sendirian..)
Itu semua bisa terjadi karena Jennifer gemar sekali berolahraga.
Atiqah Hasiholan Diperiksa 8,5 Jam, Bantah Ratna Sarumpaet Lakukan Penggelapan Warisan, Begini Penjelasannya
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |