Laporan wartawan Grid.ID Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Seorang suami di Taiwan melakukan hal romantis untuk istrinya.
Banyak pasangan suami istri akhirnya bercerai atau berpisah meski tinggal bersama selama bertahun-tahun.
Pasangan cenderung kehilangan percikan cinta selama bertahun-tahun membuat hubungan berujung perpisahan.
Masalah seperti ini membuat banyak orang mencoba segala hal agar mereka bisa menjaga hubungan tetap utuh.
( BACA : Benarkah Into the New World Milik SNSD Ini Jadi Lagu Wajib Para Trainee? )
Dikutip Grid.ID dari viral4real.com, seorang suami asal Taiwan, bernama Wang Yongyou, selalu ingin membelikan istrinya 'hadiah istimewa'.
Namun, ia kekurangan dana.
Tapi itu tidak menghentikan usahanya membahagiakan istri.
Demi menunjukkan ketekunan dan dedikasinya pada sang istri, ia memutuskan menghemat uang selama dua tahun.
Hari ini, ia mampu menyimpan ratusan koin cukup untuk mengisi dua celengan.
Gantikan Posisi Irish Bella, Inilah Sosok Dokter K yang Tengah Dekat dengan Ammar Zoni: Aku Yang Ngurusi Dia
Source | : | viral4real |
Penulis | : | Afif Khoirul M |
Editor | : | Afif Khoirul M |