Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Wanita cantik yang kini memutuskan untuk berhijab ini pernah mengisi relung hati suami Nagita Slavina.
Dirinya telah menikah dengan pria bernama Muhammad Sawkani Jamhuri sejak tahun 2012.
Dua orang anak menemani lima tahun masa pernikahan aktris dan model ini.
Wanita cantik 29 tahun ini memutuskan untuk berhijab sejak tahun 2015.
Siapa sih wanita cantik ini?
Dia adalah Ratna Galih.
Biar nggak makin penasaran, Grid.ID berhasil mengumpulkan penampilan cantiknya dalam berbagai acara seperti ini.
Acara Formal
Pada acara formal Ratna Galih tampil cantik dalam busana bernuansa putih.
Ia mengenakan tunik berbahan brokat yang dipadukan dengan wide leg pants berwarna putih senada.
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |