Grid.ID - Generasi millennials kini makin melek soal gaya hidup sehat.
Mulai dari olahraga, perawatan, hingga pola makan yang sehat.
Hal yang nggak boleh terlewatkan adalah sarapan.
Karena dengan sarapan, maka seseorang akan terhindar dari "kalap" makan di siang hari.
Selain itu, asupan makanan yang diserap saat sarapan tidak akan membuat seseorang gendut karena tubuh akan bermetabolisme seharian.
Nah, meski demikian, saat sarapan pun kita harus memperhatikan beberapa hal agar tujuan teratas bisa dicapai.
Jangan sampai kita malah membuat badan semakin gendut karena melakukan kebiasaan sarapan yang salah.
Melansir Readers Digest, berikut 4 kebiasaan sarapan yang malah bisa membuat berat badan tubuh kita naik drastis.
1. Hanya minum kopi
Menyesap kopi di pagi hari tidak bisa dikatakan sarapan.
"Melewatkan makan dan hanya minum kopi yang membuat nafsu makan nanti makin besar.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |