Laporan Wartawan Grid.ID, Apriliana Dwi Putridinanti
Grid.ID – Siapa yang tak kenal Dhini Aminarti?
Artis cantik ini mulai dikenal karena perannya sebagai Wulan di sinetron Wulan yang tayang pada tahun 2006 lalu.
Tak hanya kemampuan akting yang mumpuni, Dhini juga memiliki paras yang ayu bak seorang bidadari.
(BACA: Nggak Nyangka! Secantik Miss Universe, Penampilan Soimah Bikin Mata Nggak Kedip)
11 tahun berlalu, kini artis cantik kelahiran 29 Mei 1983 ini kembali menjadi bahan perbincangan setelah memutuskan untuk mengenakan hijab.
Kerap dipuji karena kecantikannya, ternyata penampilan Dhini juga tak kalah manis dari parasnya loh.
Bahkan ia tetap terlihat ciamik meski mengenakan sepatu dengan harga kurang dari 500 ribu.
(BACA: Tanpa Pemanis Buatan! Begini Penampilan Penyanyi Cantik Monita Tahalea, yang Bikin Kamu Terpikat)
Penasaran dengan penampilan dan harga sepatu milik istri Dimas Seto ini?
Yuk, simak ulasan Grid.ID yang dilansir dari akun instagram @dhiniaminarti ini!
Dhini tampil kasual dengan mengenakan kemeja putih berdetail kantung.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Penulis | : | Apriliana Dwi Putridinanti |
Editor | : | Apriliana Dwi Putridinanti |