Grid.ID - Panji Petualang melakukan sebuah percobaan berbahaya bersama seekor ular python.
Aksi mematikan ini dilakukan Panji Petualang setelah menyelamatkan seekor ular python dengan panjang tiga meter di Subang.
Panji Petualang mencoba menguji lilitan ular python tersebut dengan mengalungkan sang ular di lehernya.
Baca Juga : Buaya Merry Pemangsa Deasy Tuwo Mati Mendadak, Panji Petualang Pertanyakan Penyebabnya
Ia ingin mengetahui seberapa besar kekuatan ular tersebut.
Menurut penelusuran Grid.ID, aksi nekat Panji Petualang diabadikan dalam sebuah video yang diunggah di channel YouTube Panji Petualang.
Video tersebut berjudul, "Experimen Uji Lilitan Python ke Leher/Berakhir Gini."
"Jadi tadi itu kita udah rescue seekor ular python, ukurannya gede juga, sekitar 3 meter," buka Panji Petualang setelah berhasil mengamankan seekor ular python dari dalam rumah warga.
4 Rekomendasi Drakor Park Jeong Min, Terbaru jadi Pacar Jisoo BLACKPINK di Drama Newtopia
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |