Laporan Wartawan Grid.ID, Asri Sulistyowati
Grid.ID- Pasangan Medina Zein dan Lukman Azhari sempat menyita perhatian publik.
Karena Lukman Azhari diketahui sebagai adik Ayu Azhari menikahi seorang miliader Medina Zein.
Keduanya resmi menikah secara meriah pada 19 Agustus 2017 lalu.
Baca Juga : Tampil Modis dengan Gaya Fashion Hijab, Zaskia Sungkar dan Medina Zein Bawa Tas Mewah yang Sama Persis!
Baca Juga : Cincin Pemberian OSO untuk Basuki Tjahaja Purnama Disebut Mampu Membuat Ahok Semakin Sejuk
Setelah resmi menikah keduanya berbulan madu di Paris dan mengikuti program momongan.
Namun, di tengah perjalanan, Medina mengalami keguguran hingga kembali menjalani program momongan di RSIA Grha Bunda, Bandung, Jawa Barat pada Oktober 2017.
Dilansir Grid.ID hari ini (26/1/2019) dari unggahan Instagram milik Tya Ariestya pada Selasa (22/1/2019), Tya menemani Medina Zein berjuang melakukan embrio transfer.
Embrio transfer ialah proses ketika embrio yang berukuran kecil dan hanya bisa dilihat menggunakan mikroskop di transfer melalui selang kecil lewat organ kewanitaan.
Baca Juga : Nggak Selalu Mahal, Inilah 3 Koleksi Celana Nagita Slavina dengan Harga Ratusan Ribu Rupiah
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | Asri sulistyowati |
Editor | : | Widyastuti |