Laporan Wartawan Grid.ID, Agil Hari Santoso
Grid.ID - Perseteruan Kriss Hatta dengan Billy Syahputra dan Hilda Vitria semakin memanas.
Berbagai macam kasus hukum antara pihak Kriss Hatta dengan pihak Billy Syahputra dan Hilda Vitria seperti tak kunjung selesai.
Bahkan, konflik antara Kriss Hatta dengan pihak Billy Syahputra dan Hilda Vitria semakin panjang setelah nyaris terjadi 'adu jotos' antara pengacara Kriss Hatta dan Billy.
Baca Juga : Nyaris Adu Jotos, Pengacara Kriss Hatta Laporkan Billy Syahputra Ke Polda Metro Jaya
Kejadian ini terjadi saat Billy Syahputra dipertemukan langsung oleh pengacara Kriss Hatta, Indra Tarigan, di acara Pagi-pagi Pasti Happy, pada Rabu (23/1/2019) lalu.
Baru bertemu dengan pengacaranya saja bisa hampir terjadi 'adu jotos', bagaimana jika Billy Syahputra dipertemukan langsung dengan Kriss Hatta?
Seperti menjawab pertanyaan tersebut, presenter Kriss Hatta menyatakan bahwa dirinya tidak akan mau jika disuruh satu panggung dengan adik almarhum Olga Syahputra tersebut.
Baca Juga : Ketemu Langsung Pengacara Kriss Hatta, Billy Syahputra Ngamuk Tak Terima Hilda Vitria Dihina
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | YouTube ESGE Entertainment |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |