Laporan Wartawan Grid.ID, Septi Nugrahaini
Grid.ID – Heechul Super Junior dikenal sebagai salah satu idol yang berteman dengan idol lain.
Heechul tak hanya berteman dengan idol laki-laki saja tapi juga idol perempuan.
Ia juga menjadi member Super Junior yang sering muncul di layar kaca.
Heechul sering didapuk sebagai MC untuk program variety show.
(Wih! Biasa Tampil Tomboy, Kim Hye Soo Ingin Jajal Karakter Seorang Ibu)
Salah satunya adalah 'A Style For You.'
Dalam program tersebut, Heechul dikelilingi oleh 3 idol cantik.
Yaitu Goo Hara, Bora, dan Hani EXID.
Kemudian pada Sabtu (18/11/2017), Goo Hara dan Heechul bertemu dalam program 'Knowing Brothers.'
Goo Hara dan Sung Dong Il menjadi bintang tamu untuk program tersebut.
Dalam satu segmen, Goo Hara memberi tebakan untuk seluruh member Knowing Brothers tentang kalimat yang sering Heechul katakan saat mereka syuting berdua.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya