Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Kekeringan pada Miss V adalah hal yang harus menjadi perhatian bagi seluruh wanita.
Masalah ini sering terjadi pada wanita yang telah memasuki masa menopause.
Kurangnya kadar estrogen adalah penyebab utama kekeringan Miss V.
(BACA: Luna Maya Pakai Hijab, Begini Penampilan Cantiknya, Bak Bidadari Surga!)
Estrogen membantu menjaga jaringan Miss V tetap sehat dengan mempertahankan pelumasan pada organ tersebut, elastisitas jaringan dan keasaman.
Penyebab kekeringan Miss V lainnya termasuk kondisi medis atau praktik kebersihan tertentu.
Grid.ID menemukan dari laman mayoclinic.org terkait penyebab turunnya tingkat estrogen:
1. Menyusui
2. Persalinan
3. Ketergantungan nikotin
Source | : | mayoclinic.org |
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |