Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere
Grid.ID – Bercinta harus selalu dipenuhi dengan ‘rasa baru’ agar kamu dan dia tidak bosan.
Untuk itu, kadang kamu harus bertindak sesuatu agar kalian tidak bosan.
Nah, kali ini Grid.ID punya 5 rahasia yang ingin dibagikan khusus untuk kamu.
(BACA : Ini lho, 7 Cara Mudah Lakukan Diet yang Sehat )
Yuk, langsung di cek aja.
1. Puji dia
Kamu bisa katakan bahwa dia tampak menawan mengenakan baju biru.
Tunjukkan betapa senangnya kamu melihat dia malam ini.
Biasanya, dia juga akan membalas memujimu ketika kamu mengenakan sesuatu yang menarik.
2. Ubah cara foreplay-mu
Kamu bisa coba dengan memijat dia sambil bereksperimen dengan hal lain.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | womenshealthmag.com |
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |