Laporan wartawan Grid.ID Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Kita pernah melihat indahnya desa-desa di dunia.
Terlebih lagi desa-desa di daratan Eropa yang keindahannya bagai negeri dongeng.
Mereka memiliki kanal-kanal sungai yang mengalir berpadu dengan pemandangan alam dan arsitektur khas abad pertengahan.
Jalan bebatuan yang belum diaspal menambah kesan alami yang seperti tidak tersentuh oleh majunya teknologi dan perkembangan zaman.
(BACA: Manjakan Kaki Kamu dengan 5 Tips di Musim Dingin! Batu Juga Menjadi Salah Satu Pilihannya, loh!)
Rasanya desa-desa itu seperti mebawa kita kembali ke zaman abad pertengahan.
Tapi siapa sangka di antara desa-desa terindah di Eropa itu, satu desa di Indonesia menjadi urutan pertama dalam urusan perihal keindahan.
Mungkin kita akan melihat kapel-kapel khas abad petengahan di desa-desa Eropa.
Namun, di satu di antara desa terindah di Indonesia ini kamu akan melihat surau dan masjid yang usia dan arsitekturnya sudah berabad-abad.
(BACA: Setuju Nggak sih Kalau 3 Hal Ini Penyebab Para Istri Gampang Marah dan Ketus saat di Rumah?)
Ya desa itu adalah Pariangan, Nagari Pariangan.
Tangis Nunung Pecah saat Singgung Soal Kariernya di Dunia Hiburan, Sebut Perannya Kini Sudah Tergantikan