Laporan Wartwan Grid.ID, Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Pusat kota Warsawa benar-benar penuh sesak meski hanya untuk membangun rumah.
Banyak pengembang pusat kota mengubah ruang horisontal menjadi ruang vertikal dengan membangun gedung pencakar langit yang tinggi.
Namun, tidak ada tempat lain di dunia ini yang memiliki rasio tinggi terhadap lebar bangunan yang sangat tidak masuk akal.
Contoh nyatanya seperti Keret House di Warsawa.
( BACA JUGA: Sekilas Nampak Biasa, Video Emak-emak Naik Eskalator Ini Bikin Netizen Geregetan dan Ngakak So Hard! Netizen: Pegel Ngelihatnya! )
Dikutip wartawan Grid.ID dari laman Atlas Obscura, Keret House dirancang oleh arsitek Polandia Jakub Szcz?sny.
Keret House di Warsawa terjepit di dalam celah selebar 1,2 meter.
Rumah Keret membentang setinggi 9 meter.
Namun secara bersamaan hanya selebar 71cm pada titik paling tipis.
( BACA JUGA: Setelah Menolong Orang Tua, Remaja Ini Malah Apes, Bahkan Dituntut 200 Juta! )
Dengan luas lantai hanya 14 meter persegi, Keret house mendapatkan rekor dunia sebagain rumah paling sempit.
Source | : | Atlas Obscura |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |