Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Nggak cuma riasan bibir, riasan mata juga jadi bagian penting untuk mempercantik penampilan.
Terutama, bulu mata yang lentik.
Maskara memegang peran penting membuat bulu mata terlihat lentik sempurna.
(BACA : Pakai Kursi Roda di Usia 4 Tahun, Wanita Ini Raih Prestasi Dunia )
Tapi hasil bulu mata yang dihasilkan selalu itu-itu saja?
Nggak usah khawatir, 4 cara mengaplikasikan maskara ini akan menjadikan tampilan bulu mata lentik yang berbeda dari biasanya.
Penasaran seperti apa?
Contek yuk caranya yang berhasil dirangkum Grid.ID dari Popsugar seperti ini.
Bulu Mata Natural
Aplikasikan maskara di bagian tengah bulu mata dari atas ke bawah.
Dilanjutkan di sisi luar bulu mata dan sisi dalamnya dengan cara yang sama.
5 Arti Mimpi Melihat Petir saat Hujan, Tak Selalu Menyeramkan, Ternyata Memiliki Makna Ini!
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |