Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID – Tidak ada orang tua yang membenci buah hatinya.
Setiap orang tua pasti menyayangi anak-anaknya.
Itu adalah hal yang mutlak dan tidak bisa diganggu gugat.
(BACA : Mau Liburan Kamu Lebih Menyenangkan? Ikuti Cara Ini, Dijamin Ketagihan )
Karena itulah pepatah mengatakan bahwa kasih ibu (orang tua) sepanjang masa.
Namun, terkadang anak seperti tidak merasakan kasih sayang dari orang tua.
Apalagi jika mereka baru memiliki adik baru.
Sebagain anak kecil akan merasa cemburu jika mereka baru saja memiliki adik baru.
Karena mereka akan merasa jika perhatian orang tua akan terbagi.
Hal ini adalah hal yang wajar.
Lalu, bagaimana caranya agar si kecil tetap tahu jika orang tua menyayangi semua anaknya tanpa pilih kasih?
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |