Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Insomnia adalah gangguan tidur yang dialami oleh sebagian manusia.
Para pengidap insomnia biasanya tidak bisa tidur di kala malam datang.
Hal itu bisa diakibatkan karena stres, depresi, diet atau jet lag.
(BACA : Lezatnya Pancake yang Lagi Hits di Instagram, Mau Coba? )
Apakah kalian salah satu orang yang pernah mengalami gejala ini?
Jika ya, simak baik-baik ya tips dari Grid.ID yang bisa menghindarkanmu dari insomnia.
Penasaran kan?
Dirangkum oleh Grid.ID dari berbagai sumber, cara-cara ini diketahui ampuh untuk mencegah insomnia dan membuat tidurmu nyenyak sepanjang malam.
Atur Waktu Tidur
Kalian perlu mengatur waktu tidur dan bangun secara teratur setiap hari.
Mandi Pakai Air Hangat
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |