Grid.ID - Semua makhluk hidup memiliki insting untuk mempertahankan hidupnya tetap sehat dan fit, apalagi manusia.
Namun seiring dengan perubahan gaya hidup, dan tren makanan yang berganti, kadang kebiasaan ini susah dihindari.
Padahal kebiasaan yang terlihat sepele ini bisa memperpendek umurmu loh.
(BACA : Lezatnya Pancake yang Lagi Hits di Instagram, Mau Coba? )
1. Makan tengah malam
Pernahkah kamu merasa kelaparan saat tengah malam, dan ingin makan snack atau apapun?
Jika iya, hal ini akan membuat umurmu lebih pendek loh, apalagi yang kamu makan adalah makanan yang tidak sehat yang dapat merusak metabolisme dan menambah angka penyakitmu.
2. Terlalu lama menatap layar TV
Jika kamu melihat acara televisi atau menatap layar komputer selama lebih dari satu jam, setiap hari, maka itu jug abisa menjadi kebiasaan yang dapat memperpendek masa hidupmu.
Hal ini disebabkan karena dua hal itu dapat memancarkan radiasi yang berefek negatif bagi tubuh.
Oleh karena itu, lebih baik kamu membatasi diri hanya menonton TV selama satu jam setiap hari.
3. Mengkonsumsi kelebihan garam
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |