Laporan Wartawan Grid.ID, Annisa Suminar
Grid.ID - Rahasia awet muda yang sering diketahui adalah dengan pemberian makanan yang mempunyai nutrisi yang baik serta olahraga yang tepat.
Jika hal tersebut dilakukan secara rutin, maka hasilnya pun akan sempurna.
Tapi ternyata ada beberapa kebiasaan yang tanpa disadari dapat memberikan dampak negatif pada kondisi kulit kamu.
Inilah 5 kebiasaan yang sering kamu lakukan tapi dapat berdampak buruk untuk kulit.
(BACA: Riasan Minimalis ala Nabilah Ayu yang Bisa Kamu Tiru Buat Malam Tahun Baru, Simpel Banget!)
1 Posisi tidur
Posisi tidur memang terlihat sepele dan tidak terlihat kalau akan memebrikan efek buruk, tapi siapa sangka jika posisi tidur yang salah sering dilakukan akan berdampak buruk, loh.
Jika kamu tidur dan kepala sering menghadap kesmaping, secara nggak langsung akan menyebabkan ketegangan pada otot leher dan bahu serta terjadinya kemerosotan suplai darah ke otak.
Lingkaran hitam di bawah mata dan wajah bengkak adalah efek yang ditimbulkan dari posisi tidur yang seperti itu.
Cobalah untuk mengubah kebiasaan posisi tidur seperti itu menjadi tidur terlentang.
(BACA: Intip yuk 5 Gaya Ayu Ting Ting dengan Headpiece, Semakin Elegan dan Cantik deh!)
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |