Grid.ID - Puncak pergantian tahun selalu dirayakan dan disyukuri dengan beragam acara.
Ada beberapa orang akan memanfaatkan pergantian tahun dengan pergi keluar kota, keluar rumah untuk berkeliling di beberapa pusat keramaian di kotanya.
Di setiap kota, ada beberapa titik pusat keramaian yang dipakai untuk acara malam tahun baru.
Inilah beberapa titik puncak acara malam tahun baru, mulai dari Jakarta hingga Bali, yang dihimpun oleh Grid.ID.
(10 Selebriti Korea Selatan Tewas Bunuh Diri, Nomor 7 Kematiannya Mirip Jonghyun SHINee)
1. Puncak Pass, Cianjur
Pelataran puncak pas kerap jadi destinasi singgah wisatawan saat menuju puncak.
Selain karena pemandangannya, pelataran ini dinilai menjadi puncak tertinggi di sana.
Selain tanah lapang dan parkiran yang ada di sana, terdapat juga jejeran kios pedagang makanan.
Mayoritas berjualan seperti jagung bakar/rebus, ubi cilembu, roti bakar, wedang jahe sampai bandrek.
Pada malam tahun baru, Puncak Pass menjadi tujuan masyarakat menghabiskan waktu pergantian tahun.
2. Sepanjang Sudirman-Thamrin, Jakarta
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya