Grid.ID – Bercinta seharusnya menjadi saat yang menyenangkan.
Tapi, bagi beberapa wanita rupanya tidak begitu.
Ada beberapa dari mereka yang merasakan sakit pada daerah kewanitaannya setelah bercinta.
(BACA : Kembali di Ciduk Polisi Karena Narkoba, Jennifer Dunn: Baru Dua Kali... )
Dilansir Grid.ID dari laman Health, Donnica Moore, MD seorang ahli ob-gyn mengatakan bahwa rasa sakit pada miss v setelah bercinta jarang terjadi.
Khususnya bagi para wanita muda.
Akan tetapi, jika kamu merasakan sakit pada miss v setelah bercinta, kamu perlu waspada.
Karena mungkin saja kamu mengalami hal ini.
(BACA : Tahun Baru Dekorasi Baru! Ini 10 Dekorasi Rumah yang Diprediksi Bakal Tren Banget di 2018 )
Apa sajakah itu?
Tidak cukup terangsang sebelum bercinta
Inilah pentingnya foreplay.
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |