Laporan Wartawan Grid.ID, Mauliyana Puspa Adityasari
Grid.ID – Topi merupakan salah satu fashion item yang bisa dijadikan pelengkap kamu dalam berbusana.
Yup, ada banyak banget model topi yang bisa kamu sesuaikan dengan penampilanmu.
Biasanya topi digunakan untuk melindungi diri dari sorotan matahari, namun kini mulai beralih fungsi menjadi pelengkap dalam bergaya.
Nah beberapa seleb memang kerap menyempurnakan penampilannya dengan mengenakan topi.
Termasuk artis cantik Shandy Aulia yang selalu tampak modis di setiap penampilannya.
Diketahui bahwa Shandy Aulia sedang menghabiskan waktu berliburnya ke luar negeri.
Seperti biasa, Shandy Aulia pun tampak stylish banget saat liburan bersama sang suami.
Ia pun kerap mengenakan berbagai topi untuk pelengkap penampilannya.
Seperti stylenya satu ini, Ia mengenakan beret dengan warna hitam yang membuat penampilannya jadi makin kekinian banget.
(BACA: Bergaya ala Anak Muda, Nggak Nyangka Olla Ramlan Pakai Belt yang Harganya Nggak Main-main!)
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |