Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad
Grid.ID - Kamu tidak perlu mendownload lagu untuk bisa mendengarkan musik.
Karena sekarang banyak aplikasi streaming musik yang tersedia di Play Store.
Kamu bisa menikmati berbagai jenis musik di smartphonemu dengan menggunakan aplikasi ini.
Aplikasi musik yang tersedia sangat banyak jenisnya.
( BACA JUGA: Yuk Intip 5 Artis Cantik yang Masuk Nominasi Best Performance Drama Musikal dan Komedi di Golden Globes 2018, Siapa nih Jagoanmu? )
Dilansir Grid.ID dari androidauthority, banyak sekali aplikasi musik yang bisa kamu unduh di Play Store.
Tiga aplikasi musik paling beken saat ini adalah Apple Music, Spotify, dan Google Play Music.
Manakah kira-kira yang lebih unggul?
1. Konten dan Kompatibilitas
( BACA JUGA: Yon Koeswoyo Meninggal, Ini Dia 3 Lagu Koes Plus yang Paling Sukses Didaur Ulang Penyanyi Masa Kini )
Google Play Musik diluncurkan pertama kali pada tahun 2013 dan saat ini menawarkan 35 juta lagu.
Diminta Nikah Ulang, Mahalini Akhirnya Bongkar Biang Kerok Masalah Pernikahannya Tidak Sah hingga Ditolak Pengadilan: Kesalahan
Source | : | androidauthority |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |