Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID - Setiap orang pasti memiliki warna favoritnya masing-masing.
Setiap warna memiliki makna tersendiri untuk seseorang.
Ternyata warna juga bisa menggambarkan karaktermu seperti apa loh.
Melansir dari laman yourtango.com, inilah warna yang sesuai dengan karakter seseorang berdasarkan zodiaknya.
Langsung intip di sini yuk.
(BACA: Apa Kata Zodiakmu Hari Ini? Duh, Ada yang Rugi Sampai Stres Juga nih!)
1. Aries-Merah
Warna merah akan selalu menciptakan suasana yang meriah.
Dengan memakai gaun merah atau lipstik merah, akan membuatmu semakin cantik dan anggun.
Kamu akan bisa menarik perhatian banyak orang saat kamu sedang memakai pakaian yang serba merah.
2. Taurus-Hijau
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |