Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Perhelatan Golden Disc ke-32 hari pertama telah usai kemarin (10/01).
Ajang tersebut dipandu oleh aktris dan aktor ternama Korea, Lee Sung Kyung dan Lee Seung Gi.
Bahkan mereka berdua sama-sama jomblo loh.
(BACA: AS Tengah Rancang Teknologi Revolusioner untuk Laksanakan Operasi Militer di Luar Angkasa?)
Ya, seperti yang diketahui bersama bahwa Lee Sung Kyung telah mengakhiri hubungannya dengan aktor Nam Joo Hyuk tahun lalu.
Sama halnya dengan Lee Seung Gi yang sudah putus dari salah satu personil Girl’s Geneation, Yoona.
Membawakan acara penghargaan tersebut, keduanya tampil serasi.
Aktor utama serial drama Hwayugi itu tampak ganteng berkharisma dalam balutan setelan jas berwarna hitam.
(BACA: Soal Kabar Perceraian Ahok, Yosi Project Pop: Bisa Terjadi Pada Siapa Saja)
Dasi dengan style cotton cravat berwarna hhitam serasi nampak menghiasi lehernya.
Gayanya juga disempurnakan dengan bros bernuansa silver yang tampak mewah di salah satu sisi dadanya.
5 Shio Paling Mudah Panik dan Kabur dari Situasi Sulit, Pilih Angkat Tangan daripada Melawan
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |