Laporan Wartawan Grid.ID, Rini Listia:
Grid.ID - Kenaikan berat badan yang melonjak tinggi, biasanya diakibatkan oleh pola makan yang salah dan tidak seimbang.
Terlalu sering mengonsumsi makanan lezat pun bisa menjadi faktor utama terjadinya kenaikan berat badan.
Apalagi makanan yang kita konsumsi lebih banyak mengandung lemak dibandingkan nutrisi serat yang berasal dari sayuran.
Nah buat kamu yang memiliki kenaikan berat badan yang cukup banyak, yuk kita ubah pola makan kita dan gaya hidup sehat.
(BACA: Betulkah Migrain Bisa Tingkatkan Risiko Serangan Jantung? Ternyata Ini Jawabannya)
Gaya hidup sehat salah satunya bisa kamu lakukan dengan mengonsumsi banyak serat dari sayuran berikut ini:
1. Sayuran berdaun hijau
Mulailah masukkan sayuran hijau kedalam menu makanan kamu dengan membuat hidangan salad.
Sayuran berdaun hijau memiliki kandungan nutrisi zat besi dan vitamin yang mencegah tubuh mengalami defisit nutrisi penting.
2. Kembang kol
Kembang kol merupakan makanan dengan tingkat kepadatan rendah lemak, dan serat yang tinggi.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |