Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad
Grid.ID - Lalat buah berkontribusi dalam pembusukan buah-buahan.
Keberadaan lalat buah sangatlah menyebalkan.
Menggunakan racun serangga untuk membasminya bukanlah solusi yang tepat.
Bahan kimia akan membahayakan anggota keluarga dan hewan peliharaanmu.
( BACA JUGA: Sering Mengganggu dan Menjadi Sumber Kuman, Ini loh Tips Usir Lalat Buah yang Ampuh )
Untuk solusi yang aman gunakan bahan dapur untuk mengatasi permasalahan tersebut.
Dilansir Grid.ID dari boldsky, inilah bahan dapur yang bisa kamu gunakan untuk mengusir lalat buah.
1. Cuka Apel
Bahan ini adalah salah satu bahan terbaik untuk menyingkirkan lalat buah.
( BACA JUGA: Punya Tahi Lalat di Wajah? Orang Korea Percaya Ada Arti Tersendiri Tergantung Letaknya, yuk Cek Punya Kamu! )
Tuangkan cuka apel ke dalam sebuah toples, campurkan dengan sabun cuci piring.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |