Grid.ID - Mimpi adalah bunga tidur.
Mungkin kita sudah sering mendengar istilah itu.
Tapi pernah nggak sih kamu penasaran dengan arti mimpi yang datang di tidurmu?
Apalagi jika mimpi tesebut terasa sangat janggal, misalnya seperti melihat seseorang yang telah meninggal.
Jika kamu pernah mengalami mimpi yang seperti ini, kamu nggak perlu panik dan berpikiran yang macam-macam.
Dilansir dari Everyday Know, mimpi melihat orang yang sudah meninggal ternyata memiliki arti tersendiri.
(BACA : Belum Banyak yang Tahu, 5 Makanan Ini Tidak Punya Masa Kedaluwarsa)
1. Anda merindukan mereka
Mungkin alasan kuat kamu memimpikan mereka adalah kamu berharap bisa melihat mereka lagi.
Oleh karena itu, otak dan imajinasimu menciptakan kembali sosoknya lewat mimpi.
Pikiran bawah sadar cenderung menarik kenangan saat kamu sering memikirkan seseorang
2. Anda menyesali sesuatu
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |