Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID - Ketika mengasuh anak-anak, pasti kamu akan mengalami beberapa masalah.
Seperti anak-anak yang selalu menolak jika diminta untuk makan.
Selain makanan, anak-anak juga sering mengalami masalah dalam tidur.
(BACA: Sebelum Terlambat, Kenali 7 Alasan Mengapa Anak-anak Menolak Untuk Makan Sejak Dini )
Seringkali mereka tidak memiliki kualitas tidur yang baik.
Hal ini memang wajar terjadi pada anak-anak.
Namun, bukan berarti kamu bisa menganggapnya sepele dan mengabaikannya.
Tahukah kamu jika seorang anak yang memiliki kualitas buruk ketika tidur di malam hari dapat menimbulkan satu masalah pada anak-anak?
Seperti yang telah dikutip dari laman Boldsky, sebuah studi baru menyatakan bahwa anak-anak yang jarang tidur nyenyak memiliki kecenderungan makan lebih banyak.
Sehingga hal ini dapat meningkatkan kemungkinan obesitas pada anak-anak.
Innalillahi, Rombongan Bus SMP Kecelakaan Usai Dihantam Mundur Truk di Tol Pandaan-Malang, Begini Kronologinya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |