Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Sebagai penyanyi beken Hollywood, sosok Selena Gomez tak pernah lepas dari sorotan media.
Mulai kisah cintanya hingga karirnya di dunia entertainment tak pernah bosan diulas.
Tak terkecuali dengan penampilannya.
Tentunya penyanyi 25 tahun ini memiliki gaya yang super stylish dalam memadukan outfit yang ia kenakan.
Bahkan saat memadukan kaos oblongnya.
Diketahui Stylo Grid.ID dari Popsugar, kekasih Justin Bieber tampil super stylish dan memukau loh.
Jadi penasaran kan seperti apa gayanya?
Biar nggak nyesel, simak ulasan Stylo berikut ini yuk.
Tampak Selena Gomez mengenakan kaos oblong putih kasual berpotongan cropped bergambar.
(BACA: Gaya Effortlessly Chic and Sexy ala Selena Gomez yang Stunning dengan Nuansa Merah )
Gold Medalist Benarkan Kim Soo Hyun Pacaran dengan Kim Sae Ron? Inilah Isi Lengkap Klarifikasinya!
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |