Laporan Wartawan Grid.ID, Rizky Herina Putri
Grid.ID – Rasanya hampir seluruh orang telah mengenal Miley Cyrus.
Artis Hollywood yang sudah terjun di dunia hiburan sejak usia belia ini selalu saja berhasil mencuri perhatian.
Penampilannya yang kian berubah membuatnya kerap jadi sorotan.
( BACA : Kabar Duka, Ayah Aktor Yoon Sang Hyun Meninggal Dunia)
Beberapa tahun silam, kekasih Liam Hemsworth ini tampil super seksi di lagu Wrecking Ball.
Gaya yang nyentrik rasanya telah melekat pada dirinya.
Namun kali ini penampilan Miley Cyrus terlihat sedikit berbeda.
Dilansir Stylo Grid.ID dari Dailymail, dirinya tampil dengan penampilan yang chic dan elegan.
Balutan busana bergaya monokrom tampaknya sukses membuatnya terlihat menawan.
Jadi penasaran kan seperti apa nih kira-kira penampilannya.
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |