Laporan Wartawan Grid.ID, Mauliyana Puspa Adityasari
Grid.ID – Siapa sih yang nggak kenal dengan Jessica Mila?
Yup Jessica Mila adalah salah satu selebriti Tanah Air yang selalu mencuri perhatian publik.
Dara cantik berusia 25 tahun ini memulai kariernya saat dirinya masih berusia remaja.
(BACA: Krisdayanti Dapat Hadiah Mata 'Baru')
Hampir 16 tahun terjun ke dunia selebriti, Jessica Mila tak hanya merambah ke dunia seni peran saja loh.
Jessica Mila juga pernah merilis single lagu, berduet dengan Pasto dan Kevin Julio.
Terlepas dari kariernya di dunia selebriti, kekasih Mischa Chandrawinata ini memang selalu tampak memesona hampir di berbagai kesempatan.
(BACA: Usai Melahirkan, Penampilan Hot Rinni Wulandari Saat di Atas Panggung Jadi Sorotan!)
Nah kali ini Stylo Grid.ID telah merangkum deretan mix and match busana motif stripes ala Jessica Mila.
Berikut ulasan Stylo Grid.ID khusus buat kamu, disimak yuk!
Striped Shirt
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |