Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Diastatis Recti dapat memberikan efek yang kentara pada bagian tubuh, yaitu pada perut.
Di mana otot perut terlihat lebih longgar sehingga perut terlihat menggelambir.
Hal ini terjadi karena peregangan otot perut selama kehamilan.
Hal ini sebetulnya bisa diatasi, namun ada baiknya kamu melakukan konsultasi dengan ahli.
Karena kegiatan yang salah justru bisa membuatnya semakin parah.
Dilansir Grid.ID dari laman Prevention, Christine Graves MD, seorang dokter kandungan bersertifikat yang berasal dari Winnie Palmer Hospitas for Women and Babies mengatakan bahwa untuk beberapa wanita yang beruntung, diastasis recti bisa hilang dengan sendirinya.
Namun untuk beberapa kasus tertentu, terkadang membutuhkan latihan tertentu.
Dan bahkan operasi untuk mengatasi kondisi ini.
(BACA: Diastasis Recti, Kondisi Pasca Kehamilan yang Perlu Diketahui, Seperti Apa sih?)
Jika kamu mengalami hal ini, ada baiknya jika langsung melakukan perawatan untuk menghilangkannya.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |