Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Fitria C
Grid.ID - Bekerja di dunia kesehatan? media? atau industri?
Jadwal kerja shift malam pasti sudah tidak asing di telingamu.
Beberapa profesi memang mengharuskan seseorang untuk bekerja di malam hari.
Di saat yang lain bisa tidur dan beristirahat, mereka harus berpacu dengan target kerja yang sudah ditentukan.
Perubahan jam kerja ini akhirnya membuat pola tidur dan makan juga berubah.
(BACA : 3 Cara Sederhana untuk Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut, yuk Simak!)
Sayang, banyak pekerja malam yang kemudian abai dengan kesehatannya, terutama soal makan.
Dikutip Grid.ID dari laman Boldsky, pola shift malam bisa mempengaruhi metabolisme karyawan.
Tubuh cenderung menggunakan lebih banyak energi dari pada jam kerja normal.
Parahnya, perubahan pola hidup ini membuat para pekerja malam lupa dan tidak tahu kapan waktunya makan.
Tapi jangan khawatir, sebenarnya kamu tetap bisa kok menjaga kesehatanmu meski harus berkerja di malam hari.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |