Grid.ID – Sosok Mbah Mijan akhir-akhir ini banyak diperbincangkan oleh netizen.
Beberapa waktu lalu, paranormal ini menyebutkan jika artis Nagita Slavina menaruh kebencian pada Ayu Ting Ting.
Menurutnya hal itu tidak bisa dibohongi.
Ia menerawang jika Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting memiliki hubungan yang spesial.
(BACA: DJ Avicii Meninggal Dunia, Inilah Pesan Terakhir Untuk Penggemarnya)
Bukan hanya itu, Mbah Mijan juga pernah melontarkan pandangannya tentang isu rumah Raditya Dika yang berhantu.
Ia mengatakan kalau ia tak percaya jika belum mengunjungi rumah sang komika tersebut.
Nah, kali ini Mbah Mijan datang membawa sebuah berita.
Dilansir dari akun twitternya, @mbah_mijan, paranormal terkenal ini mengatakan sebuah hal yang mengejutkan.
(BACA: Muhammad Hendrayan Tidak Sadar Sudah Resmi Bercerai dengan Kalina Ocktaranny)
Hal ini terlihat melalui isi cuitannya tentang sang filosofi kopi.
“Lagi-lagi halusinasi melintas, tiba-tiba muncul si Filosofi Kopi sedang nyanyi.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | |
Penulis | : | Yuliana Sere |
Editor | : | Yuliana Sere |