Laporan Wartawan Grid.ID, Elizabeth Nada
Grid.ID - Selamat! Indonesia punya idola baru nih, hehe.
Rangkaian babak ajang pencarian bakat Indonesian Idol 2018, telah mencapai puncaknya pada Senin (23/04/208) malam dalam Result and Reunion Show.
Yup! Maria Simorangkir pun dinobatkan sebagai juara Indonesian Idol 2018, mengalahkan Ahmad Abdul, kontestan asal Kupang.
(BACA JUGA : Intip Penampilan Pertama Kate Middleton Usai Lahirkan Anak Ketiganya, Flawless Banget!)
Suara Maria yang powerfull memang sukses curi perhatian para juri dan tentunya masyarakat Indonesia.
Eits..nggak hanya itu, berbagai penampilannya selama spektakuler show pun tak pernah lepas dari sorotan publik, loh.
Seperti penampilan Maria Simorangkir pada babak Result and Reunion Show ini.
(BACA JUGA : Mengintip Penampilan Imut Andien dengan Dress Polkadot, Super Kece!)
Menyanyikan beberapa lagu, Maria tampil kenakan berbagai gaun mewah yang membuat penampilannya semakin menawan.
Tenang..buat kalian yang belum sempat menonton penampilan Maria, Stylo Grid.ID sudah merangkum deretan gaya Maria dengan berbagai gaun mewah, kepoin yuk!
Gaun bernuansa biru saat Maria berduet dengan Sandhy Sondoro
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |