Grid.ID - Apa kamu bisa memange uangmu ladies?
Tak peduli berapa jumlah pendapatan yang kamu terima entah itu kecil atau besar semuanya bisa bermanfaat ketika kamu bisa mengaturnya.
Menghemat memang bukanlah hal yang mudah tapi bukan berarti kamu harus boros kan.
Tapi sayangnya ada beberapa pribadi yang loyal dan sulit untuk mengontrol pengeluaran mereka.
( BACA JUGA :Main Cing Ciripit, Rafathar Malah Marah-marah, Apa Penyebabnya?)
Alhasil mereka tidak memiliki apapun dalam tabungannya.
Dilansir dari laman yourtango, Grid.ID merangkum deretan zodiak yang dikenal tidak bisa memanage keuangannya dengan baik.
Kira-kira ada siapa aja nih?
1.Sagitarius
Sagitarius adalah sosok pekerja keras, jadi mendapaktkan uang bukanlah hal yang sulit bagi mereka.
Sagitarius memiliki hobi berjalan-jalan atau travelling.
Dan terkadang mereka tidak sadar dan lebih memilih berpetualang daripada menjaga tabungan mereka.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Irma Joanita |