Laporan Wartawan Grid.ID, Deshinta Nindya A.
Grid.ID - Nadine Chandrawinata tengah berulang tahun, Selasa (8/5/2018).
Di pertambahan usianya, tentu Nadine Chandrawinata mendapat ucapan dan doa dari keluarga, sanak saudara, kerabat dan para penggemarnya.
Tak terkecuali dari kekasih tercintanya, Dimas Anggara.
(Baca juga: Jago, Intip yuk Hasil Bidikan Kamera dari Bilqis, Bakat Jadi Fotografer nih?)
Di pertambahan usia Nadine Chandrawinata, Dimas Anggara beri ucapan kepada sang kekasih.
Tak hanya ucapan, Dimas Anggara pamerkan video yang bikin sejumlah netizen patah hati!
Dilansir Grid.ID dari laman Instagram Dimas Anggara, pemain film 'Radio Galau FM' ini unggah cuplikan video Nadine Chandrawinata tengah asyik bermain ayunan.
(Baca juga: Penampilan No Makeup Umi Kalsum Bikin Salfok Netizen, Bikin Pangling?)
"Happy birthday wanita hebat @nadinelist!
Sukses bahagia dan pastinya sehat selalu!
Tetap tersenyum dalam menjalani kehidupan dan semakin jaya di dunia
Udah Cantik, Atletis Pula, Penampilan Mikhayla Bakrie saat Tanding Basket Keren Banget, Intip Potretnya
Source | : | |
Penulis | : | Deshinta Nindya A |
Editor | : | Deshinta Nindya A |