Grid.ID - Hari baru telah tiba!
Apa harapanmu untuk hari ini?
Nah, sebelum memulai kegiatanmu, tak ada salahnya untuk melihat ramalan zodiak hari ini loh.
Kamu bisa cek peruntunganmu di sini.
Dikutip dari berbagai sumber, inilah ramalan tiap zodiak untuk hari Jumat (18/5/2018).
BACA: Sarwendah Tampil Modis Bergaya Kasual, Tas Mungil yang Ditenteng Curi Perhatian!
Aries
Waduh, Aries bakal merasakan cemburu! Tapi kecemburuan kali ini tak melibatkan sang kekasih, melainkan salah satu rekan baru di tempat kerja.
Saat ini, Aries mulai pandai mengatur keuangan.
Ketika berbelanja, mereka hanya akan membeli sesuatu yang benar-benar dibutuhkan.
Taurus
Malam ini, tak perlu beri alasan apa pun untuk keluarga jika kamu ingin nongkrong bersama teman-temanmu.
Mendadak Catwalk, Fitri Tropica Bangga Berhasil Ajak sang Suami Tampil Jadi Model
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Hastin Munawaroh |
Editor | : | Hastin Munawaroh |