Laporan wartawan Grid.ID, Pradipta R
Grid.ID – Ada begitu banyak hal yang bisa dilakukan untuk mengetahui kepribadian seseorang.
Tak terkecuali dengan menentukan sebuah gambar favorit.
Dilansir Grid.ID dari laman Boldsky, coba kamu pilih salah satu gambar bulan favoritmu dan lihat penjelasannya di bawah ini.
(BACA JUGA: Mencerahkan Area Miss V Ternyata Sangat Mudah, Gunakan Bahan Rumahan Ini, Cuma Perlu waktu 7 Hari loh)
1. Gambar A
Jika kamu memilih gambar nomor 1, menunjukkan bahwa kamua dalah seorang yang berorientasi pada kesuksesan.
Sebagai seorang individu, kamu memiliki rasa optimis tinggi dan enerjik.
2. Gambar B
Gambar nomor 2 menunjukkan pribadi yang kreatif.
Kamu juga memiliki perseptif terhadap alam.
Di sisi lain, kamu memiliki sifat yang emosional yang dapat membantu orang-orang di sekitar.
3 Kali Kawin Cerai, Dewi Perssik Blak-blakan Ingin Taaruf, Gak Jadi Gaet Mayor Teddy?
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Pradipta Rismarini |
Editor | : | Fahrisa Surya |