Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Summer menjadi saat yang tepat untuk menikmati sinar matahari di atas lautan..
Yup, itulah yang dilakukan Prilly Latuconsina untuk menghabiskan libur lebarannya.
Momen liburan ini tentu nggak akan dilewatkan Prilly Latuconsina.
Pemandangan pantai yang indah menjadi background yang pas untuk memamerkan gaya OOTDnya.
(BACA JUGA: Couple Goals! Intip Gaya Kasual Verrel Bramasta dan Natasha Wilona yang Sporty dan Cute Banget)
Bukan Prilly Latuconsian namanya kalau nggak modis dan kekinian.
Gaya Prilly Latuconsina yang millennials banget selalu menarik untuk diulas.
Menurut Stylo Grid.ID penampilan Prilly Latucinsina saat berada di kapal Yacht terlihat cantik dan feminin.
(BACA JUGA: Berlawanan dengan Lady Diana, Ini Alasan Camilla Kerap Kenakan Sepatu dari Brand Chanel)
Ia tampak stunning dalam balutan playsuit bernuansa putih.
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Penulis | : | Dwi Ayu Lestari |
Editor | : | Fahrisa Surya |