Laporan Wartawan Grid.ID, Mauliyana Puspa Adityasari
Grid.ID – Cinta Laura, selebriti Tanah Air yang berkarier hingga kancah internasional ini memang selalu menyita perhatian.
Kesuksesannya dalam berkarier memang tak perlu diragukan lagi, bahkan Cinta Laura sempat berperan dalam beberapa judul film Hollywood, loh.
Menurut hasil pantauan Stylo Grid.ID dalam akun instagramnya, Cinta Laura memang selalu berpenampilan bak seleb Hollywood, apalagi ditambah dengan wajah bulenya.
Kali ini Stylo telah merangkum penampilan Cinta Laura saat kenakan rok dalam berbagai gaya, penasaran?
(BACA JUGA: 6 Tips Merawat Eyelashes Extansion Agar Nggak Mudah Rontok ala Rachel Goddard)
1. Slit Skirt
Penampilan Cinta Laura dengan paduan outfit floral serta slit skirtnya ini memang membuat dirinya tampak manis elegan.
Belahan rok yang agak tinggi sukses memamerkan bagian kaki Cinta Laura yang jenjang dan mulus.
(BACA JUGA: Cantiknya Penampilan Laudya Cynthia Bella dalam Busana Batik Saat Halal Bi Halal di Malaysia)
2. Wrap Skirt
Penulis | : | Mauliyana Puspa Adityasari |
Editor | : | Fahrisa Surya |