Laporan Wartawan Grid.ID, Novita Nesti Saputri
Grid.ID - Ken VIXX mendapatkan penghargaan baru.
Ken memenangkan penghargaan rookie sebagai aktor musikal di 12th Daegu International Music Festival (DIMF) Awards.
Ajang penghargaan tersebut diselenggarakan pada 9 Juli 2018.
Acara musikal yang dimenangkan oleh Ken berjudul Hamlet.
(BACA JUGA: Dimas Beck Bagikan Pengalaman Hidupnya yang Penuh Liku, Inspiratif Banget!)
Ken ikut bermain di Hamlet sejak bulam Mei lalu selama empat bulan.
Member VIXX ini mendapatkan banyak pujian dan bahkan mendapatkan julukan Kenlet.
Ken juga mengakhiri masing-masing penampilannya dengan standing ovation dari penonton.
Melalui agensinya, Jellyfish Entertainment, Ken mengatakan bahwa dia merasa bahagia karena bisa menjadi aktor musikal.
(BACA JUGA: Opick Diisukan Poligami, Padahal Masyarakat Tak Tahu yang Sebenarnya!)
"Aku bahagia berdiri di atas panggung sebagai aktor musikal, tapi aku merasa terhormat dan bahagia mendapatkan penghargaan rookie yang hanya bisa dia terima sekali seumur hidup.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Novita Nesti Saputri |
Editor | : | Atikah Ishmah W |